Postingan

Menampilkan postingan dengan label KOMUNIKASI DAN BERGAUL DENGAN PESERTA DIDIK

KOMUNIKASI DAN BERGAUL DENGAN PESERTA DIDIK

KOMUNIKASI DAN BERGAUL DENGAN PESERTA DIDIK Komunikasi adalah penyampaian pesan dari komukator kepada komunikan yang dapat dilakukan secara dua arah dan dapat menggunakan media Bergaul dalam satuan pramuka adalah segenap aktivasi komunikasi yang menyatu antara pembina dengan peserta didik sehingga timbul hubungan timbal balik yang bermanfaat, antara  kegiatan pembina dengan peserta didik yang saling mempengaruhi Komunikasi dan bergaul bertujuan untuk menggiatkan peserta didik terlibat dalam kegiatan dengan semangat kerja sama yang tinggi dan dilaksanakan dengan senang hati   Prinsip Pergaulan yang diterapkan : •         Sinkronisasi tujuan Prodik dengan tujuan pribadi peserta didik •         Terciptanya suasana kegiatan yang menyenangkan •         Adanya informalitas yang wajar dalam hubungan kerja. •         Peserta didik ditempatkan sebagai subyek •         Mengembangkan kemampuan secara maksimal •