Postingan

Menampilkan postingan dengan label PENELITIAN

PENGERTIAN DATA KUALITATIF, TEKNIK PENGUMPULAN DATA & ANALISIS

  PENGERTIAN DATA KUALITATIF, TEKNIK PENGUMPULAN DATA & ANALISIS   Data kualitatif adalah salah satu jenis data dalam penelitian. Lain halnya dengan data kuantitatif yang berbentuk angka, data ini berbentuk narasi. Umumnya, data kualitatif digunakan untuk penelitian berkaitan dengan fenomena atau gejala sosial di mana memiliki pengaruh dalam suatu komunitas. Pada artikel ini, kita akan membahas lengkap seputar data kualitatif dan teknik analisisnya.   Pengertian data kualitatif Data kualitatif adalah jenis data non-numerik atau tidak dapat diproses dalam bentuk angka. Data ini umumnya hanya bisa diamati dan dicatat sehingga menghasilkan suatu informasi. Adapun yang termasuk data kualitatif adalah seperti pendapat, opini, tingkat kepuasan, dan lain sebagainya.   Berbeda halnya dengan tipe kuantitatif yang ditujukan untuk mengolah sekumpulan data ke dalam bentuk angka, data kualitatif justru disajikan melalui sebuah narasi deskriptif. Sementara dalam dunia statistik, da

TEKNIK PENGUMPULAN DATA, PENGERTIAN DAN JENIS

  TEKNIK PENGUMPULAN DATA, PENGERTIAN DAN JENIS   Dalam penelitian ada banyak jenis teknik pengumpulan data. Makanya, proses pengumpulan data penelitian sangat penting dan harus dipahami secara mendalam. Untuk bisa melakukan proses pengumpulan data yang baik, kamu harus mengikuti beberapa tata cara serta prosedur yang dimilikinya. Dengan mengetahui sebuah prosedur dari pengumpulan data itu sendiri hal tersebut akan membantumu mendapatkan data yang lebih valid (data yang dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya). Namun, sebenarnya apa sih fungsi mencantumkan teknik pengumpulan data? Kemudian apa saja yang harus diperhatikan dalam Menyusun pengumpulan data? Jika kamu mempertanyakan hal itu, maka artikel ini akan menjawab semua pertanyaanmu.   PENGERTIAN TEKNIK PENGUMPULAN DATA  Dilansir dari beragam sumber, berikut adalah pengertian Teknik pengumpulan data, diantaranya:  ·      Teknik pengumpulan data atau ( data collection )   adalah proses riset dimana peneliti menerapkan

KUESIONER PENELITIAN KUANTITATIF DAN KUALITATIF

  KUESIONER PENELITIAN KUANTITATIF DAN KUALITATIF   Kuesioner adalah satu dari berbagai  teknik pengumpulan data  yang sering digunakan dalam penelitian. Kita bisa mencari contoh kuesioner penelitia teknik pengumpulan data n untuk berbagai kebutuhan, misalnya skripsi, survei kepuasan pelanggan, maupun survei kinerja karyawan. Sebenarnya teknik ini mirip dengan wawancara, hanya saja pengemasannya melalui kertas berisikan pertanyaan-pertanyaan yang harus dijawab oleh responden. Nah, Anda tak perlu bingung mencari contoh kuesioner penelitian, sebab Populix sudah merangkumnya secara lengkap. Mari kita bahsa Bersama….   CARA MEMBUAT KUESIONER PENELITIAN Sebelum masuk ke contoh kuesioner penelitian, berikut adalah informasi mengenai cara membuat kuesioner penelitian yaitu : 1.   Merumuskan dan memahami pertanyaan penelitian Langkah pertama sebagai cara membuat kuesioner adalah pemahaman mengenai data atau informasi apa saja yang akan didapatkan jika merumuskan pertanyaan